PENGEMBANGAN PROGRAM TAHFIDZUL QUR’AN OLEH KEPALA SEKOLAH SD MUHAMMADIYAH 1 BANDAR LAMPUNG
Sari
Abstrak
Program tahfidzul Qur‟an yang diterapkan di sekolah bukan sesuatu yang mudah, selain siswa dan siswi dihadapkan dengan mata pelajaran umum juga dihadapkan dengan kegiatan khusus, yaitu; menghafal al-Qur‟an, sehingga diperlukan strategi dalam menerapkan program tersebut agar dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Hal itu dilakukan di SD Muhammadiyah 1 Bandar Lampung.
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan strategi kepala sekolah dalam mengembangkan program tahfidzul Qur’an di SD Muhammadiyah 1 Bandar Lampung yaitu : (1) Perencanaan Kepala Sekolah Dalam Mengembangkan Program Tahfidzul Qur’an,(2) pelaksanaan Strategi Kepala Sekolah dalam Program Tahfidzul Qur’an.(3) Evaluasi Kepala Sekolah dalam Program Tahfidzul Qur’an.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Pengumpulan data yang diterapkan dalam penelitian ini, yaitu dengan menggunakan teknik: observasi wawancara dan dokumentasi. Sedangkan analisis data menggunakan teknik: resuksi data, penyajian data, penarikan/varifikasi kesimpulan.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: 1) perencanaan kepala sekolah dalam mengembangkan program tahfidzul Qur’an yaitu; melakukan kerja sama dengan berbagai pihak sekolah, menentukan pembina tahfidzul Qur’an.
2) Proses pelaksanaan program tahfidzul Qur’an dilaksanakan dengan menggunakan metode one day one colour dan proses penyetoran dilakukan dengan menyetorkan hafalan 1 blok warna pada mushaf.. 3) Dalam pencapaian target hafalan SD 1 Muhammadiyah Bandar Lampung sudah baik karena sebagian besar peserta didik telah memenuhi target hafalan yang telah ditetapkan oleh sekolah dan lulus dalam ujian akhir tahfidzul Qur’an.
Kata Kunci: Strategi, Kepala Sekolah, Tahfidzul Qur’an
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Andang. 2014. Manajemen dan Kepemimpinan Kepala Sekolah. Ar- Ruzz Media, Yogyakarta.
Dadi Permadi. 2018. Kepemimpimpinan Mandiri (Profesional) Kepala Sekolah. Sarana Panca Karya Nusa, Bandung.
Daryanto. 2011. Kepala Sekolah sebagai Pemimpin Pembelajaran. Gava Media, Yogyakarta.
Endisurang. 2014. Kamus arab Indonesia. Depublish, Jakarta.
Juairiah. 2017. “Kegunaan Terjemah Qur’an Bagi Ummat Muslim”, Jurnal Al-Mu‘ashirah Vol.14, No.1,Januari2017.
Nurul Hidayah. 2016. “Strategi Pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an Di Lembaga Pendidikan”, Jurnal Ta’alum, Vol. 04, No. 01, Juni 2016.
Raghib as-Sarjani. 2009. Mukjizat Menghafal Al-Qur’an. Zikrul Hakim, Jakarta.
Rahmah Johar dan Latifah Hanum. 2016. Strategi Belajar Mengajar. Depublish, Yogyakarta.
Suryadi. 2013. Strategi Pembelajaran Pendidikan Karakter. Rosda Karya, Bandung.
Tim Penyusun Kamus Besar Bahasa Indonesia. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Pusat Bahasa Jakarta.
Umar. 2017. “Implementasi Pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an Di Smp Luqman Al-Hakim”, Jurnal Pendidikan Islam/Vol. 6, No. 1, 2017.
Putri, I. C., & Machsun, M. (2020). FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB PESERTA DIDIK TIDAK MENGGUNAKAN BUSANA SYAR’I DI KELAS VII SMP MUHAMMADIYAH 1 BANDAR LAMPUNG. Ta'lim, 2(2), 13-27.
RAMADHANI, S. A. (2020). IMPLEMENTASI TEKNIS PENILAIAN SIKAP PADA MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK. Ta'lim, 2(2), 28-35.
Ramdhani, K., Hermawan, I., & Muzaki, I. A. (2020). Pendidikan Keluarga Sebagai Fondasi Pertama Pendidikan Karakter Anak Perspektif Islam. Ta'lim, 2(2), 36-49.
Habibi, M. I., Aziz, M. I., Al-Aziz, M. S., & Handrian, D. W. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kinerja Guru. Ta'lim, 2(2), 50-58.
Chandra, P., & Lana, O. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Rendahnya Minat Masyarakat Melaksanakan Shalat Berjamaah (Studi Kasus Pada Jamaah Masjid Al-Mannar, Bengkulu Selatan). JIAI Jurnal Ilmu Agama Islam, 2, 59-74.
Hayati, R. M. (2021). ANALISIS KEBUTUHAN MAHASISWA BIMBINGAN KONSELING PENDIDIKAN ISLAM (BKPI) TERHADAP MATERI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS DI IAIMNU METRO LAMPUNG. Ta'lim, 3(01), 1-15.
Faj, A. (2021). Penerapan metode pembelajaran suri tauladan di Era Pandemi. Ta'lim, 3(01), 39-57.
Latifah, N., & Sholihin, M. (2021). Tahsin Al-Qur’an dengan Metode Bani Lathif di Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA). Ta'lim, 3(01), 58-67.
Malviana, M. (2021). Pendidikan Karakter Islam Di Yayasan Panti Asuhan Kota Bandar Lampung. Ta'lim, 3(01), 68-77.
Khoironi, K. (2021). Tradisi Nukhun Ajang Dalam Acara Pernikahan Masyarakat Putihdoh di Lihat Dari Perspektif Qs Al-Maidah Ayat 2. Ta'lim, 3(2), 1-10.
Rohani, R., Kurnuawati, E., & Nurbaiti, S. (2021). MEDIA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) PADA SISTEM PEMBELAJARAN DALAM JARINGAN (DARING) DI MASA PANDEMI COVID-19. Ta'lim, 3(2), 11-20.
Pertiwi, K. E. (2021). Efektifitas Pendekatan Differentiated Instruction dalam Proses Pembelajaran. Ta’lim, 3(2), 21-34.
Faj, A. (2021). KONSEP EVALUASI PENDIDIKAN ISLAM DALAM ALQUR’AN. Ta'lim, 3(2), 35-46.
Nawawi, M. L. (2021). Strategi Kepala Madrasah Dalam Membangun Budaya Kompetitif Di Madrasah Aliyah Negeri (Man) Batu. Ta'lim, 3(2), 47-57.
Mardiana, M., & Putra, A. E. (2021). MODEL EVALUASI ISIPP (IMPLEMENTASI ISI, PROSES, DAN PENILAIAN) UNTUK MADRASAH ALIYAH. Ta'lim, 3(2), 58-82.
Indra, I. (2022). MEDIA WHATSAPP DALAM PEMBELAJARAN AQIDAH AKHLAQ ERA PANDEMI COVID–19. Ta'lim, 4(1), 81-88.
Setiawati, A., & Nugroho, A. S. (2022). STRATEGI USTADZAH ASRAMA DALAM MEMBINA AKHLAK SANTRI BARU DI ASRAMA RA KARTINI PONDOK PESANTREN DINIYYAH PUTRI LAMPUNG. Ta'lim, 4(1), 50-67.
Pratiwi, A. (2022). Metode Penanaman Aqidah kepada Anak Usia Sekolah Dasar. Ta'lim, 4(1), 68-80.
Putra, A. E. (2022). PENDIDIKAN ISLAM ORDE REFORMASI (PENDEKATAN POLITIK DAN KEBIJAKAN PENDIDIKAN). Ta'lim, 4(1), 23-33.
Adnan, A. Z. JIHAD ISIS DALAM PERSPEKTIF TAFSIR AL-AZHAR.
Ismunandar, A., & Tengah, S. D. S. L. (2022). Integrasi interkoneksi pofesionalisme pendidik dan implementasi pendidikan karakter. Ta’lim: Jurnal Agama Islam, 3(2), 34-49.
DOI: https://doi.org/10.36269/tlm.v4i2.1163
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Editor and Administration Address:
Jurnal Ta'lim is published by Universitas Muhammadiyah Lampung
Jl. ZA. Pagar Alam, Labuhan, Labuhan Ratu, Kec. Kedaton, Bandar Lampung, Indonesia, Postal Code 35132
JDN Index:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.